Parfum Pria Terbaik – Buat Anda para pria, tampil dengan pakaian dan rambut yang memukau saja tidak cukup bila aroma Anda tidak sedap. Pemilihan parfum yang cocok akan melengkapinya untuk Anda. Membuat siapapun yang mencium wanginya merasa nyaman berada di dekat Anda. Membuat Anda tampil lebih percaya diri dan memesona.
Kini banyak varian produk parfum pria. Saking banyaknya kadang-kadang kita kesulitan memilih mana parfum pria yang terbaik. Soal pilihan terbaik, memang kembali kepada selera masing-masing. Namun pada dasarnya komposisi aroma parfum dapat kita identifikasi sesuai kategorinya. Pengkategorian ini dibuat untuk memudahkan produsen parfum. Supaya punya gambaran yang sama dengan kita, konsumennya. Kita sebagai konsumen pun dapat dengan cepat menemukan jenis aroma mana yang sesuai dengan selera kita.
Daftar Isi
Pengertian Elemen Aroma Pada Parfum
Elemen aroma pada parfum disebut dengan note. Note ada beberapa jenis, yang masing-masing memiliki warna aroma yang khas. Di antaranya adalah: fresh note, herbal note, flower note, woody note, dan oriental note. Mula-mula ketahuilah note jenis mana yang terkandung dalam suatu parfum, supaya Anda mudah menentukan parfum yang cocok dengan selera Anda.
Fresh Note
Fresh note, identik dengan kesegaran. Biasanya berasal dari buah-buahan yang tergolong suku jeruk-jerukan (citrus) seperti jeruk, lemon, jeruk nipis, clementine dan grapefruit. Juga termasuk aroma buah segar yang lain seperti jenis anggur-angguran. Aroma parfum dengan fresh note cocok untuk para kawula muda sampai usia dua puluhan. Juga direkomendasikan saat melakukan kegiatan refreshing.
Herbal Note
Herbal note, identik dengan wangi rempah-rempah. Mengingatkan penciumnya pada daun-daun yang hijau dan padang rumput yang segar. Karakter aromanya natural dan segar. Note ini punya subkategori yaitu green scent (aroma hijau) dan fougère (kata bahasa Prancis untuk “pakis”). Note ini punya karakter aroma yang intelek dan powerful. Cocok untuk semua usia.
Flower Note
Flower note, identik dengan aroma bunga-bunga. Kini aroma dengan note ini tak lagi menjadi monopoli wanita saja. Pria pun kini banyak yang menggunakannya dan cocok. Terutama setelah dicampur dengan woody note. Membuat kombinasi ini cocok, baik untuk wanita maupun pria. Menampilkan kesan elegan dan lembut.
Woody Note
Woody note, identik dengan wangi hutan, tanah dan kayu. Umumnya dipakai oleh pria, menunjang penampilannya yang kalem, misterius, dan tenang. Aroma yang umum untuk woody note seperti kayu cendana, kayu cedar/aras, aroma tanah hutan, lumut dll.
Oriental Note
Oriental note, identik dengan wangi rempah-rempah yang berasal dari timur, karenanya dijuluki “oriental”. Aromanya mencitrakan pemakainya sebagai pribadi yang hangat, elegan dan keren untuk kaum adam. Aroma oriental di antaranya adalah amber, damar, dupa, musk, dan rempah-rempah.
Selain faktor jenis note pencampurnya, Anda bisa mengerucutkan pilihan pada parfum dengan mempertimbangkan harga dan tipe konsentrasinya. Tipe konsentrasi parfum ada tiga jenis, yang pertama yaitu eau de parfum, adalah jenis yang memiliki konsentrasi paling banyak sehingga aromanya kuat, dan bisa bertahan hingga lima jam. Kedua, adalah eau de toilette yang punya konsentrasi lebih rendah dibanding dengan tipe yang pertama, dan bertahan sekitar tiga sampai empat jam. Tapi tergantung merek juga, makin mahal suatu parfum maka kualitasnya makin bagus. Sehingga tipe eau de toilette dari merek A bisa punya durasi lebih lama ketimbang merek B, misalnya bisa hingga 10 jam atau 12 jam. Kemudian yang terakhir adalah tipe cologne yang punya konsentrasi paling sedikit, dan hanya mampu bertahan paling lama sekitar dua jam.
Telah kami rangkumkan beberapa parfum pria terbaik dengan aroma terbaik untuk Anda. Meskipun sekali lagi, soal aroma tetap kembali kepada selera masing-masing. Namun bila Anda bingung dengan banyaknya varian parfum, maka Anda dapat memilih salah satu dari rekomendasi kami berikut ini menyesuaikan selera dan kantong Anda:
Wangi yang ringan, namun tetap segar dan elegan adalah ciri khas parfum ini. Parfum ini dapat dengan mudah Anda cari di gerai Miniso. Harganya yang sangat terjangkau, membuatnya diminati oleh semua kalangan. Kendati demikian, pengemasannya dengan botol kaca yang keren tetap membuat pemakainya memiliki rasa percaya diri. Termasuk kategori fresh note dengan campuran flower note. Parfum ini mengandung wangi orange-fruity (top note), jasmine-lily of the valley (middle note) dan musky-vanila (base note).
Desain botolnya gemuk tapi kompak sehingga tetap mudah dibawa bepergian. Aroma wanginya merupakan kombinasi dari citrus, musk dan punya nuansa aquatic. Begitu segar dan bersemangat. Tahan hingga 12 jam.
Termasuk kategori eau de parfum, parfum ini punya wangi citrus dan rempah. Setelah itu akan ada aroma floral dan kopi, dan dibubuhkan pula aroma woody yang hangat. Wangi finalnya terkesan manis dan elegan. Tidak terlalu kuat bau semerbaknya, dan cocok untuk dipakai sehari-hari.
Bila Anda termasuk pemula dalam memakai parfum premium, pilihan parfum satu ini mungkin cocok untuk Anda. Wanginya cocok untuk segala acara dan usia. Bertipe eau de parfum, parfum ini punya top note citrus, kemudian disusul aroma woody spice, lalu nantinya akan muncul wangi aromatic floral sebagai base notenya. Termasuk kategori fresh note, flower note dan woody note. Memberikan kesan segar dan elegan. Hal menarik dari parfum ini adalah kemasannya, yang dilengkapi dengan kotak kayu dan kantong kain. Simpel namun elegan. Sangat pas untuk bingkisan ke sahabat atau keluarga.
Parfum ini terinspirasi oleh gelombang “theta” pada otak manusia. Gelombang theta merupakan osilasi saraf yang bertanggung jawab untuk optimalisasi proses belajar, mengingat, dan intuisi. Aroma parfum ini berharap dapat mengingatkan Anda pada kenangan-kenangan berkesan bergaya vintage masculine. Wanginya tidak manis, melainkan hangat dan elegan. Cocok untuk aneka kesempatan formal pria. Aromanya akan cukup lama bertahan yaitu 3-4 jam di luar ruangan, dan bisa bertahan hingga 5 jam di dalam ruangan.
Rekomendasi ini muncul untuk Anda yang suka berpesta dan berkumpul bersama teman. Wanginya berkategori flower note dengan kandungan saffron dan white floral, dengan sentuhan oriental dan woody note. Menampilkan kesan eksotis dan sensual. Sesuai untuk pria muda yang enerjik dan atraktif, menularkan semangat ke sekitarnya. Kemasannya mudah dibuka, sehingga bisa digunakan setiap saat.
Bila Anda tidak mempermasalahkan harga, dan siap merogoh kocek dalam-dalam untuk parfum premium, maka parfum Christian Dior Sauvage Man EDP 100ml ini bisa Anda coba. Aromanya kalem dan tahan lama. Tersusun dari pepper dan calabrian bergamot (sejenis jeruk) sebagai top note. Kemudian disusul oleh kombinasi lavender, geranium, pink pepper, sichuan pepper, elemi, nilam dan akar wangi sebagai middle note. Dan terakhir aroma kayu cedar, labdanum dan ambroxan pada base note. Parfum ini paling banyak digemari, sehingga tak heran muncul juga versi KW-nya.
Itu tadi adalah 7 rekomendasi parfum pria terbaik, semoga artikel ini bermanfaat.
Rekomendasi:
Rekomendasi 7 Mesin Cuci 2 Tabung Terbaik Tahun 2024 Mesin Cuci 2 Tabung Terbaik - Mesin cuci merupakan salah satu alat elektronik rumah tangga yang sangat penting bagi kehidupan sehari-hari. Namun, memilih mesin cuci yang tepat bukanlah hal yang…
Rekomendasi 7 Merk Mcb Yang Bagus Tahun 2024 Merk Mcb Yang Bagus - MCB atau Miniature Circuit Breaker adalah perangkat penting yang bertugas untuk melindungi jaringan listrik dari beban berlebih. Dalam dunia konstruksi dan elektronik, MCB sangat penting…
7 Rekomendasi Susu Almond Terbaik dan Terlaris 2024 Susu Almond Terbaik dan Terlaris - merupakan minuman nabati yang sangat populer untuk diet dan sebagai pengganti susu sapi. Dengan rasa enak dan mengandung banyak manfaat untuk kesehatan dan kecantikan.…
7 Rekomendasi Multivitamin dan Mineral Terbaik dan Terlaris… Multivitamin dan Mineral Terbaik dan Terlaris - Tak perlu membeli banyak suplemen untuk menjaga daya tahan tubuh. Suplemen kesehatan multivitamin dan mineral adalah suplemen yang praktis. Saat ini, ada banyak…
5 Rekomendasi Setrika Listrik Terbaik 2024 Setrika Listrik Terbaik - Menggosok atau menyetrika pakaian bertujuan untuk membuat baju terlihat rapi. Selain itu membuat nyaman ketika dipakai. Bisa juga bertujuan membunuh bakteri yang masih menempel di baju.…
5 Rekomendasi Catokan Portable Terbaik 2024 Catokan portable Terbaik - adalah alat styling rambut yang bisa dengan mudah dibawa kemana saja. Dengan alat ini rambut atau mahkota kamu dapat diatur dengan mudah. Dengan alat ini juga…
7 Rekomendasi Shower Kamar Mandi Terbaik 2024 Shower Kamar Mandi Terbaik - Memilih shower kamar mandi yang tepat memiliki banyak keuntungan. Selain mendapat kenyamanan saat menggunakan, pastikan shower Anda juga bisa menghemat air. Jika bisa berhemat maka…
5 Rekomendasi Hard Disk Eksternal Terbaik dan Terlaris 2024 Hard Disk Eksternal Terbaik dan Terlaris - Salah satu perangkat yang dapat membantu Anda menyimpan berbagai data penting, adalah Hard disk eksternal atau HDD eksternal. Produk ini berguna untuk Anda…
Rekomendasi 7 Speaker Bluetooth Tahun 2024 Speaker Bluetooth - Teknologi sudah berkembang sangat pesat dan membawa banyak perubahan dalam kehidupan sehari-hari. Salah satunya adalah dalam hal audio, dimana speaker Bluetooth menjadi pilihan utama bagi banyak orang.…
5 Rekomendasi Shower Toilet Terbaik 2024 Shower Toilet Terbaik - Mayoritas orang luar negeri menggunakan tisu atau toilet paper untuk membersihkan diri setelah buang air. Namun, tradisi masyarakat Indonesia biasa menggunakan air usai buang air sehingga…
5 Rekomendasi Raket Tenis Terbaik 2024 Raket Tenis Terbaik - Tenis menjadi salah satu cabang olahraga terfavorit yang diminati banyak orang. Tak hanya anak-anak, remaja hingga dewasa banyak yang menggemari olahraga ini. Untuk memulai olahraga tenis,…
5 Rekomendasi Detergen Cair Terbaik 2024 Detergen Cair Terbaik - Siapa nih yang belum beralih ke detergen cair? Detergen yang mudah larut dalam air membuat proses mencuci pakaian lebih mudah. Tak hanya membersihkan kotoran dan noda,…
5 Rekomendasi Serum Alis Terbaik 2024 Serum Alis Terbaik - Anda memiliki alis tipis, rapuh, dan mudah rontok? Alis lebih lebat dan rapi memang merupakan dambaan tersendiri untuk sebagian besar orang. Sekarang ini, banyak tersebar produk serum…
6 Rekomendasi Eyebrow Gel Terbaik 2024 Eyebrow Gel Terbaik - Memiliki alis yang indah memang dambaan setiap kaum hawa, alis menjadi salah satu bagian yang disorot saat menggunakan makeup. Saat ini, banyak produk riasan alis yang dijual…
5 Rekomendasi Terasi Terbaik dan Terlaris 2024 Terasi Terbaik dan Terlaris - Belacan atau sering kita kenal dengan nama terasi adalah salah satu bahan masakan yang banyak digunakan masyarakat di Asia Tenggara. Aroma khas dan rasa terasi…
7 Rekomendasi Alat Pijat Elektrik Terbaik 2024 Alat Pijat Elektrik Terbaik - Selain dengan berolah raga dan istirahat cukup, sebagian orang suka merelaksasikan tubuhnya dengan pijat. Bila Anda termasuk demikian tapi Anda orang yang sibuk, maka meluangkan…
7 Rekomendasi Skincare Terbaik 2024 Skincare Terbaik - Pemakaian skincare, atau produk perawatan kulit kini telah menjadi bagian dari gaya hidup modern. Tak hanya dimonopoli oleh kaum hawa saja, kini kaum adam pun juga…
5 Rekomendasi Masker Rambut Rontok Terbaik 2024 Masker Rambut Rontok Terbaik - Memiliki permasalahan rambut rontok, bikin bete ga sih? Jika Anda mengalami masalah rambut seperti ini, hal utama yang harus dilakukan untuk merawat rambut Anda adalah dengan…
5 Rekomendasi Suplemen dan Multivitamin Terbaik dari BRAND'S hargahp.co.id - Dalam era modern yang serba cepat dan penuh tantangan, menjaga kesehatan tubuh dan pikiran menjadi semakin penting. Dengan jadwal yang padat dan tekanan sehari-hari, seringkali kita sulit mendapatkan…
7 Rekomendasi Kompor Listrik Induksi Terbaik 2024 Kompor Listrik Induksi - Dewasa ini kompor listrik induksi tengah populer di kalangan keluarga milenial. Kompor listrik induksi atau lebih sering disebut sebagai kompor induksi adalah kompor canggih berbasis energi…
5 Rekomendasi Lip Balm Terbaik 2024 Lip Balm Terbaik - Memiliki bibir kering memang menyebalkan. Untuk Anda yang mengalami permasalahan seperti ini, ada baiknya menggunakan produk lip balm untuk mengatasinya. Namun perlu Anda tahu, tidak semua produk…
7 Rekomendasi Cat Tembok Terbaik 2024 Cat Tembok Terbaik - Bila cat tembok rumah Anda mulai rusak, atau baru saja mempunyai hunian baru, tentunya Anda harus mempertimbangkan untuk membeli cat tembok baru. Memilih cat tembok baru…
7 Rekomendasi Lampu Dinding Klasik Terbaik 2024 Lampu Dinding Klasik Terbaik - Menghias rumah dengan berbagai ornamen dapat meningkatkan mood penghuninya. Salah satu ornamen yang sering dicari adalah lampu dinding klasik. Gaya klasik masih dicari, karena memberi…
Rekomendasi 7 Setrika Uap Terbaik Tahun 2024 Setrika Uap Terbaik - Mencari setrika uap yang bagus dan efisien memang tidak mudah. Namun, dengan banyaknya pilihan setrika uap di pasaran, kini Anda tidak perlu khawatir lagi. Dalam artikel…
5 Rekomendasi Pengharum Mobil Terbaik dan Terlaris 2024 Pengharum Mobil Terbaik dan Terlaris - Ketika berada di mobil dengan aroma yang harum dan suasana yang bersih, tentu akan membuat Anda lebih nyaman saat berkendara. Beberapa merek pengharum mobil…
10 Rekomendasi air fryer terbaik Low Watt alias Hemat Untuk… hargahp.co.id - Teknik menggoreng dengan cara konvensional tidak hanya berpotensi menimbulkan masalah kesehatan tetapi juga boros minyak. Adapun cara menggoreng masa kini anda bisa memilih rekomendasi air fryer terbaik Low…
7 Rekomendasi Kabel Charger Terbaik 2024 Kabel Charger Terbaik 2024 - Salah satu perangkat penting untuk mengisi daya smartphone atau mentransfer data adalah kabel. Kabel yang menghubungkan antara sumber daya dengan gawai. Biasanya kita sebut dengan…
6 Desain Inspiratif Backdrop TV Mempercantik Ruangan dan… hargahp.co.id - Tentu semua orang menginginkan rumah yang cantik serta membuat betah sehingga tata letak pun harus diperhatikan termasuk dalam memilih Desain Inspiratif Backdrop TV yang dapat Mempercantik Ruangan dan…
Rekomendasi 7 Setrika Terbaik Tahun 2024 Setrika Terbaik - Menggunakan pakaian yang bersih dan rapi membuat kita merasa nyaman dan senang. Sayangnya, proses menyetrika bisa terasa merepotkan. Solusinya adalah dengan membeli setrika yang berkualitas. Ada tiga…
5 Rekomendasi Suplemen Penumbuh Rambut Terbaik 2024 Suplemen Penumbuh Rambut Terbaik - Memiliki masalah pada rambut seperti kerontokan, dapat terjadi pada orang dengan segala usia. Memperbaiki pola makan saja sering kali tidak cukup untuk membantu pertumbuhan rambut, jadi…