Alat Pemotong Kertas – Hallo Sobat, semoga kabar terbaik dan penuh semangat untuk Anda. Pada kesempatan kali ini kami akan mengulas mengenai alat bantu berupa alat pemotong kertas atau yang sering disebut dengan paper cutter. Ada beberapa ukuran pemotong kertas, untuk jenis ukuran A4 hingga A3 pun sudah mulai banyak tersedia. Alat pemotong kertas hadir untuk memudahkan ketika Anda ingin memotong banyak kertas sekaligus. Cukup dengan meletakkan kertas di atas papan pemotong yang tersedia, kemudian gerakkanlah pisau pemotong kertas tersebut ke arah kertas, hasilnya kertas akan terpotong dengan rapi dan presisi.
Namun hal ini juga tentu butuh ketelitian dan kesesuaian alat tersebut dengan ketebalan kertas. Karena beberapa alat pemotong kertas hanya mampu memenuhi tingkat ketebalan tertentu. Jadi alangkah baiknya Anda meletakkan kertas yang akan dipotong tersebut di bawah jumlah maksimal agar hasil presisi tetap terpenuhi. Misal alat dengan tersebut mampu memotong 30 lembar kertas dengan ketebalan 70 gsm maka sebaiknya Anda meletakkan maksimal 25 lembar kertas saja dengan ketebalan sama. Hal ini dilakukan agar hasil potongan tetap rapi dan alat pemotong kertasnya juga lebih awet.
Cara memilih pemotong kertas terbaik dan terlaris
Ketika Anda ingin membeli alat pemotong kertas sebaiknya sesuaikan dengan kebutuhan Anda untuk memotong kertas ukuran berapa yang paling sering. Karena semakin besar ukuran kertas yang akan Anda potong maka semakin besar pula alat potongnya.
Namun jika Anda hanya ingin memotong kertas ukuran A4 saja, tetapi Anda membeli pemotong kertas ukuran A1, itu sah-sah saja, namun tentu tidak efisien tempat dan tentu hal ini menjadikan Anda merogoh kocek lebih dalam.
Pemotong kertas juga terdiri dari beberapa jenis jika dipilah dari cara kerja pemotong kertas, yaitu :
- Guillotine, sistem pemotongannya adalah dengan menekan pisau potong ke arah bawah kertas.
- Rotary Trimmer, menggunakan sistem pemotongan pisau bulat yang digeser ke sepanjang kertas. Dan untuk jenis ini pisau yang tersedia memiliki lebih banyak varian.
7 Rekomendasi Alat Pemotong Kertas Terbaik dan Terlaris 2024
Di bawah ini ada beberapa ulasan mengenai alat pemotong kertas yang beredar dipasaran.
Origin Paper Cutter F4
Mampu untuk memotong hingga ukuran F4 tentu hal ini menarik bagi Anda yang ingin memotong kertas dengan ukuran di bawah F4. Selain itu alat ini diklaim juga mampu untuk memotong plastik dengan berbagai tekstur, membuktikan betapa tajamnya pisau pada alat pemotong ini.
Dengan kapasitas 10 lembar kertas tanpa disebutkan ketebalannya, tentu sudah cukup digunakan untuk kebutuhan perkantoran. Naming kurang cocok digunakan pribadi, karena ukurannya yang cukup besar. Dan untuk review yang didapatkan ada beberapa alat yang hasil potongannya sedikit miring.
Joyko Paper Cutter PC-1637
Satu lagi produk dari Joyko, dimana Joyko cukup dikenal sebagai merek dagang yang berkecimpung di dunia alat tulis kantor (ATK). Alat pemotong ini memiliki garis panduan yang detail ketika Anda ingin memotong dengan ukuran maksimal A4. Selain itu disematkannya bantalan alas antiselip membuat Anda memotong tanpa khawatir kertas bergeser.
Dengan kemampuan potong kertas hingga 12 lembar untuk kertas ukuran 70 gsm tentu menjadi hal yang menarik untuk Anda gunakan secara pribadi maupun di kantor. Selain itu alat pemotong dari Joyko ini juga memiliki satu buah pisau cadangan yang disertakan ketika Anda membeli alat ini.
Deli 14251 Paper Trimmer
Pemotong kertas ukuran A4 ini adalah salah satu pemotong kertas yang dikenal dapa dibawa-bawa dengan desainnya yang portable. Dengan alas antiselipnya juga memudahkan Anda yang ingin memotong dan tidak kawatir kertas bergeser. Namun sayangnya, produk ini hanya mampu memotong kertas hingga 4 lembar saja. Sehingga kurang tepat jika Anda gunakan untuk memotong kertas dalam jumlah banyak, tentu kurang efisien.
GK-Tech Paper Trimmer A4 PC-1637 853
Dikenal sebagai alat pemotong kertas yang cukup terjangkau harganya. Terlebih mampu memotong hingga ukuran kertas A3 namun dalam posisi vertikal. Dengan garis panduan 5 mm, sudah cukup untuk Anda yang ingin memotong kertas dalam jumlah maksimal 6 lembar ketebalan 80gsm atau 7 lembar untuk kertas ukuran 70gsm.
Selain itu alat ini dilengkapi dengan ukuran derajat pada papan potongnya, sehingga Anda dapat mendapatkan presisi hingga sudut-sudut kertas. Namun beberapa review dari pembeli menyatakan pisau pada alat potong ini kurang tajam.
V-Tec Paper Trimmer VT-1210/A4
Dengan garis panduan ukuran kertas mulai dari B7 hingga A4 tentu menjadi kelebihan produk ini. Namun sayang pisau pada alat pemotong ini sedikit berat untuk hasil yang presisi dan rapi. Ini cocok melengkapi peralatan Anda yang mempunyai usaha foto copy, karena alat ini mampu memotong dengan ketebalan hingga 12 lembar.
SUN Indonesia Rotary Paper Cutter A2 (61 cm) 800-24
Ketika Anda menginginkan pemotong kertas berukuran jumbo, produk ini tepat untuk Anda miliki. Dengan pisau cadangan untuk Anda yang menginginkan alat pemotong yang dapat memotong kertas berukuran A1 pada sisi vertikal tentu hal ini cukup menarik bagi Anda.
Namun memang beberapa review menyampaikan bahwa alat ini sering macet saat digunakan. Mampu hingga 10 lembar kertas ketebalan 70 gsm, tentu cukup menarik terlebih bisa digunakan untuk memotong kertas foto, kartu nama, hingga A1 tentu hal ini cukup membantu Anda yang bergerak dalam bidang usaha percetakan rumahan atau foto copy.
SUN Indonesia Thick Layer Paper Cutter A4 858
Alat yang menjawab kebutuhan Anda yang ingin memotong hingga 400 lembar dengan ketebalan 70gsm ukuran A4. Tentu ini sangat membantu Anda yang ingin alat yang efisien dan hasilnya presisi karena ketajaman pisaunya. Namun alat ini tentu bukanlah alat yang ringan seperti pemotong kertas di kelasnya. Sehingga tidak mudah untuk dipindah-pindahkan, namun sangat membantu pekerjaan dengan cepat dan presisi.
Demikianlah beberapa ulasan mengenai alat pemotong kertas yang beredar di pasaran, dari yang harganya ratusan ribu hingga jutaan. Tentu hal ini dapat Anda sesuaikan dengan kemampuan dan kebutuhan Anda, agar efisiensi benar-benar tercapai.
Karena ini termasuk benda tajam sebaiknya setelah dipakai, kuncilah alat pemotong kertas ini, karena beberapa alat pemotong kertas sudah dilengkapi dengan pengunci agar tidak mudah dibuka atau digunakan oleh anak-anak. Selamat berbelanja dan bekerja bersama alat pemotong kertas ini.
Rekomendasi:
- Harga HP OPPO Reno 9 Pro Plus 5G Terbaru Juni 2024 OPPO Reno 9 Pro Plus 5G adalah smartphone 5G terbaru dari OPPO yang memiliki desain yang nyentrik, layar yang melengkung, kamera yang berkualitas, dan performa yang tangguh. Smartphone ini juga…
- Rekomendasi 7 Hp Tipis Full Layar Harga 2 Jutaan Tahun 2024 Hp Tipis Full Layar Harga 2 Jutaan - Semua orang saat ini memiliki smartphone. Mereka menggunakannya untuk berbagai keperluan seperti bermain game, berselancar di internet, dan berkomunikasi dengan teman dan…
- 7 Rekomendasi Susu Almond Terbaik dan Terlaris 2024 Susu Almond Terbaik dan Terlaris - merupakan minuman nabati yang sangat populer untuk diet dan sebagai pengganti susu sapi. Dengan rasa enak dan mengandung banyak manfaat untuk kesehatan dan kecantikan.…
- Mau Beli HP 5G Murah? Jangan Lewatkan 3 Rekomendasi Ini,… Teknologi jaringan 5G semakin berkembang di Indonesia, menawarkan kecepatan internet yang lebih tinggi dan stabil. Namun, untuk menikmati jaringan 5G, kamu membutuhkan HP yang mendukung teknologi tersebut. Sayangnya, banyak HP…
- Rekomendasi 7 Merk Case iPhone Terbaik Tahun 2024 Merk Case iPhone Terbaik - Untuk pemilik iPhone, phone case adalah aksesori penting untuk melindungi handphone dari kerusakan seperti goresan, air, dan debu serta memberikan penampilan yang indah. Banyak orang…
- 5 Rekomendasi Hard Disk Eksternal Terbaik dan Terlaris 2024 Hard Disk Eksternal Terbaik dan Terlaris - Salah satu perangkat yang dapat membantu Anda menyimpan berbagai data penting, adalah Hard disk eksternal atau HDD eksternal. Produk ini berguna untuk Anda…
- 5 Rekomendasi Skincare Sariayu Terbaik dan Terlaris 2024 Skincare Sariayu Terbaik dan Terlaris - Jika Anda ingin menggunakan skincare dengan merek lokal, tak ada salahnya mencoba produk dari Sariayu ini. Skincare lokal dengan harga murah dan kualitas sangat…
- 3 Hp 5G Termurah di Indonesia dengan Fitur Mumpuni Maret… Teknologi jaringan 5G semakin berkembang di Indonesia, menawarkan kecepatan internet yang lebih tinggi dan stabil. Namun, untuk menikmati jaringan 5G, kamu membutuhkan HP yang mendukung teknologi tersebut. Sayangnya, banyak HP…
- Rekomendasi 7 Laptop di Bawah 5 Juta Terbaik Tahun 2024 Laptop di Bawah 5 Juta Terbaik - Sudah menjadi kebutuhan bagi banyak orang, tidak hanya kalangan tertentu. Mulai dari pelajar, mahasiswa, ibu rumah tangga, dan pekerja membutuhkan laptop untuk memenuhi…
- 7 Rekomendasi Dongkrak Mobil Terbaik dan Terlaris 2024 Dongkrak Mobil Terbaik - Halo Sobat, semoga dalam kondisi sehat, bahagia dan penuh dengan semangat. Pada kesempatan kali ini, akan kami bahas mengenai dongkrak mobil terbaik untuk penggunaan sehari-hari. Dengan…
- Daftar Harga HP Di Andalas Cellular Balik Papan Juni 2024 Anda sedang mencari hp baru dengan harga terjangkau dan kualitas terjamin? Jika ya, Anda bisa mengunjungi Andalas Cellular Balik Papan, salah satu toko hp terlengkap dan terpercaya di kota ini.…
- 7 Rekomendasi Pisau Ukir Terbaik dan Terlaris 2024 Pisau Ukir Terbaik dan Terlaris - Hallo Sobat, semoga Anda dalam kondisi sehat, bahagia dan penuh semangat. Pada kesempatan kali ini akan kami ulas mengenai pisau ukir. Mungkin bagi sebagian…
- 5 Rekomendasi Kamera Pocket Terbaik 2024 Kamera Pocket Terbaik - Kamera digital compact atau sering disebut kamera pocket merupakan kamera yang memiliki ukuran kecil. Meskipun kecil, hasil kamera ini mampu bersaing dengan jenis kamera lain seperti…
- Rekomendasi 7 Games Hd Android Offline Tahun 2024 Games Hd Android Offline - Dalam era teknologi yang semakin canggih, kini hampir semua aktivitas yang dulunya hanya bisa dilakukan di PC atau komputer, bisa dengan mudah dilakukan lewat smartphone.…
- 5 Rekomendasi Krim Wajah Wardah Terbaik dan Terlaris 2024 Krim Wajah Wardah Terbaik dan Terlaris - Siapa sih yang gak tahu brand Wardah? Merek skincare lokal yang bagus dengan beragam jenis produknya. Salah satu jenis produk yang terkenal adalah…
- 7 Rekomendasi Cutter Besar Terbaik 2024 Cutter Besar Terbaik - Hallo Sobat, semoga senantiasa dalam kondisi sehat, bahagia dan penuh semangat. Pada kesempatan kali ini kami akan mengulas mengenai cutter besar. Alat ini biasa digunakan untuk memotong…
- 7 Rekomendasi Selang Gas Terbaik dan Terlaris 2024 Selang Gas Terbaik dan Terlaris - Untuk menyalurkan gas dari tabung ke tungku, Anda memerlukan selang gas. Sebagai alat penting dalam memasak, produk ini dapat menjadi sahabat sekaligus musuh di…
- 7 Rekomendasi Tang Pengupas Kabel Terbaik (Terbaru Tahun… Tang Pengupas Kabel Terbaik - Jika beberapa waktu lalu kami sudah membahas mengenai tang potong, diantara banyak jenis tang yang ada di pasaran. Kali ini kami akan membahas tang potong…
- Harga HP Oppo A78 Terbaru Juni 2024 Oppo A78 adalah salah satu smartphone terbaru yang diluncurkan oleh Oppo pada tahun 2024. Smartphone ini tersedia dalam dua varian, yaitu Oppo A78 4G dan Oppo A78 5G. Kedua varian…
- 7 Rekomendasi Extra Virgin Olive Oil Terbaik dan Terlaris… Extra Virgin Olive Oil Terbaik dan Terlaris - Tak heran jika manfaat Extra Virgin Olive Oil (EVOO) lebih banyak dibanding minyak zaitun biasa. Pasalnya EVOO adalah minyak zaitun murni dengan…
- Harga Hp Redmi 10 5G Terbaik Juni 2024 Redmi 10 5G adalah smartphone terbaru dari Redmi yang menawarkan fitur-fitur canggih dengan harga yang bersahabat. Smartphone ini memiliki layar 6,58 inci Full HD+, kamera utama 50 MP, prosesor Octa-core,…
- Informasi Harga Hp OPPO Reno Maret 2024 Daftar Harga Hp OPPO Reno - Siapa yang tidak mengenal vendor smartphone asal Tiongkok yang satu ini? OPPO, salah satu produsen smartphone terbesar di dunia, kini menjadi salah satu merek…
- Rekomendasi 7 Hp Yang Cocok Untuk Game FF Tahun 2024 Hp Yang Cocok Untuk Game FF - Perkembangan game mobile memang sangat pesat dan tidak heran jika banyak gamers yang mencari smartphone yang cocok untuk memainkan game favorit mereka. Salah…
- 7 REKOMENDASI SUNSCREEN LOKAL TERBAIK MURAH DAN BAGUS… Sunscreen merupakan produk perawatan kulit yang berfungsi untuk melindungi kulit dari bahaya paparan sinar matahari.. Meskipun masih didominasi merek Korea, saat ini mulai bermunculan sunscreen lokal. Merek lokal yang memproduksi sunscreen antara lain…
- Rekomendasi Harga Ponsel OPPO Terbaru 2024 Harga Ponsel OPPO Terbaru - OPPO merupakan salah satu brand global yang berhasil meraih popularitas di industri smartphone. Mereka dikenal produktif dalam merilis produk terbaru, terbukti dengan sejumlah seri HP…
- 10 Rekomendasi Smart TV 4K UHD Terbaru 2024 Apabila anda ingin mengalami pengalaman menonton maksimal dirumah bersama keluarga tercinta, maka anda wajib menyimak rekomendasi Smart TV 4K UHD terbaru yang akan kami ulas dibawah ini. Menonton TV tentu…
- 7 Rekomendasi Tang Potong Terbaik (Terbaru Tahun 2024) Tang Potong Terbaik - adalah salah satu alat wajib yang harus ada dalam kotak perkakas Anda, baik di rumah maupun di bagasi mobil Anda. Nah untuk tang ini ada berbagai…
- Harga HP Samsung Galaxy M23 Terbaru Juni 2024 Samsung Galaxy M23 adalah salah satu smartphone kelas menengah terbaru dari Samsung yang diluncurkan pada April 2024. Ponsel ini menawarkan spesifikasi dan fitur yang menarik dengan harga yang terjangkau. Berikut…
- Harga hp Realme C25Y Terlaris Juni 2024 Smartphone Tangguh dengan Baterai Jumbo terbaru dari Realme yang dirilis pada Juni 2021. Smartphone ini merupakan smartphone kelas menengah yang menawarkan spesifikasi dan fitur yang tangguh dengan harga yang terjangkau.…
- Harga HP Oppo Reno8 T 4G Terbaru Juni 2024 Oppo Reno8 T 4G adalah salah satu smartphone terbaru yang diluncurkan oleh Oppo pada tahun 2024. Smartphone ini memiliki desain yang nyentrik dengan bezel minimalis dan bobot ringan. Smartphone ini…