Beranda » Dapur » 5 Rekomendasi Rice Cooker yang Bisa Memasak Bubur Terbaru dan Terbaik 2024

5 Rekomendasi Rice Cooker yang Bisa Memasak Bubur Terbaru dan Terbaik 2024

Rice cooker yang Bisa Memasak Bubur Terbaru dan Terbaik – memang sudah termasuk ke dalam daftar alat elektronik yang harus ada di rumah, untuk itu wajar jika seluruh orang juga turut serta mencari 5 Rekomendasi Rice Cooker yang Bisa Memasak Bubur Terbaru dan Terbaik. Sebab, merek rice cooker yang paling baik tentunya bisa digunakan untuk melakukan hal lain selain memasak nasi salah satunya yaitu membuat bubur. Berikut ini adalah beberapa rekomendasi rice cooker pembuat bubur yang dapat Anda coba.

5 Rekomendasi Rice Cooker yang Bisa Memasak Bubur Terbaru dan Terbaik 2024

Terkadang mungkin Anda merasa keinginan kuat untuk mengonsumsi bubur, atau justru memiliki bayi yang pasti masih belum bisa memakan makanan bertekstur keras. Akan tetapi, Anda kini tidak perlu harus merasa kerepotan untuk membeli bubur di luar sebab dengan memakai rice cooker yang tepat Anda bisa membuatnya secara mandiri di rumah. Inilah daftar merek rice cooker yang dapat membantu Anda untuk membuat bubur dengan praktis.

ZOLELE Rice Cooker Mini Seru Multi Pressure Cooker 2-3

ZOLELE Rice Cooker Mini Seru Multi Pressure Cooker 2-3 Rice Cooker yang Bisa Memasak Bubur Terbaru dan Terbaik

Rekomendasi rice cooker yang pertama adalah yang sudah dibuat oleh ZOLELE. Rice cooker ini memiliki kapasitas kompak sebesar 1.6L yang sanggup digunakan untuk membuat nasi yang pas dikonsumsi oleh 1 hingga 3 orang. Ukuran dari rice cooker ini juga termasuk mini dan mungil jika dibandingkan dengan produk yang lain, sehingga akan sangat mudah ketika dibawa bepergian.

Hanya dengan mengeluarkan uang sebesar 349.000 rupiah, Anda sudah bisa membeli produk ini. Tidak hanya itu saja, namun jika memakai rice cooker ini maka pasti nasi yang sudah dimasak tadi tetap lestari dalam artian akan tetap panas meskipun beberapa jam sudah berlalu. Anda yang memang berniat untuk membuat bubur pun bisa memanfaatkan rice cooker ini karena proses memasaknya tergolong sangat cepat yakni 30 menit saja.

RAVELLE Rice Cooker Digital Low Carbon 3 L

RAVELLE Rice Cooker Digital Low Carbon 3 L Rice Cooker yang Bisa Memasak Bubur Terbaru dan Terbaik

Rice cooker kedua yang bisa Anda pakai untuk memasak nasi menjadi bubur adalah merek RAVELLE yang dijual dengan harga 701.000 rupiah. Garansi yang mereka tetapkan adalah garansi produk 1 tahun, sehingga ketika Anda merasa kurang puas dengan kualitas nasi yang dihasilkan oleh produk ini atau ketika ada kerusakan tertentu, Anda bisa mengajukan komplain kepada pihak RAVELLE dengan mudah.

Kapasitas beras yang bisa ditampung oleh RAVELLE Rice Cooker ini yakni sekitar 3 L yang sudah ditenagai oleh teknologi terbaru yakni teknologi IMD Digital Touch Screen Panel. Dengan begitu, maka Anda tidak perlu kesulitan untuk memencet tombol yang terkadang rewel sebab hanya dengan menyentuh layar touch screen itu maka Anda bisa segera memulai proses memasak. Lalu, ada 10 pilihan menu yang bisa Anda masak menggunakan rice cooker ini salah satunya yaitu sup, kue, dan bubur.

Baca Juga  7 Rekomendasi Booster Antena Terbaik 2024

BOLDe Super Rice Cooker

BOLDe Super Rice Cooker Rice Cooker yang Bisa Memasak Bubur Terbaru dan Terbaik

BOLDe Super Rice Cooker merupakan suatu produk terbaru dari BOLDe yang mampu membantu untuk menunjang gaya hidup sehat bagi para penggunanya. Hal yang membuat BOLDe Super Rice Cooker begitu diminati oleh banyak orang karena ada fitur Less Sugar, yang mana fitur tersebut akan membantu untuk menurunkan kadar gula dalam beras sehingga akan sangat bermanfaat bagi pengguna yang memiliki penyakit seperti diabetes.

Ketika memakai rice cooker ini, dijamin nasi yang dihasilkan akan selalu hangat dan tetap bisa dikonsumsi dengan aman meskipun sudah berlalu belasan jam yang lalu. Ada teknologi 3 in 1 yang bisa membantu Anda untuk membuat berbagai macam jenis makanan seperti bubur karena rice cooker ini bisa merebus dengan praktis. Harga untuk rice cooker super canggih ini adalah 420.000 rupiah.

LO Karbo Rice Cooker

LO Carbo Rice Cooker Rice Cooker yang Bisa Memasak Bubur Terbaru dan Terbaik

Rice cooker yang selanjutnya ini memang diperuntukkan bagi pengguna yang ingin mengonsumsi nasi namun dengan kadar karbohidrat yang lebih sedikit. Ketika Anda merasa tidak bisa mengatur jadwal masak secara manual karena harus melakukan beberapa kegiatan lain, Anda tidak perlu merasa bingung karena sudah ada fitur Preset yang bisa membantu untuk mengatur jadwal masak secara otomatis. Anda bisa menggunakan LO Karbo Rice Cooker yang dijual dalam harga 709.000 rupiah ini untuk menciptakan beberapa menu seperti menciptakan bubur yang lembut.

MITO Digital Rice Cooker R5+

MITO Digital Rice Cooker R5+ Rice Cooker yang Bisa Memasak Bubur Terbaru dan Terbaik

Rekomendasi rice cooker pembuat bubur terakhir yang bisa Anda pilih yaitu merek MITO Digital Rice Cooker R5+. Produk ini memiliki kapasitas 2 liter yang disertai dengan fitur 8 in 1 dan bisa Anda pakai untuk memasak 8 jenis makanan seperti menggoreng, mengukus, membuat kue, memasak nasi merah dan putih, hingga membuat bubur. Harga rice cooker MITO ini adalah 599.000 rupiah saja.

Begitulah 5 Rekomendasi Rice Cooker yang Bisa Memasak Bubur Terbaru dan Terbaik dan paling berguna untuk dipakai sehari-hari. Seluruh merek rice cooker tersebut mempunyai keunggulannya masing-masing, sehingga Anda dapat memilih salah satu dari kelima merek itu yang memang sesuai dengan selera dan kebutuhan Anda.

Leave a Comment